Nganjuk, tribratanews-Nganjuk.com.Dalam rangka cipta kamtibmas tetap aman dan kondusif petugas jaga Polsek Ngronggot, Polres Nganjuk melaksanakan kegiatan patroli antisipasi untuk mencegah segala bentuk tindak kejahatan diwilayah.
Kegiatan patroli dipimpin KSPKT Aiptu Slamet sarwono untuk menciptakan Kamtibmas tetap kondusif dilaksanakan pada jam rawan kriminalitas dimana masyarakat sedang istirahat pada kawasan pemukiman penduduk, perbankan dan pertokoan serta bertujuan untuk menciptakan kondisi Kamtibmas tetap kondusif juga bebas dari ancaman gangguan kamtibmas.
Saat dikonfirmasi Kapolsek Ngronggot IPTU MOH SAMSUL HADI SH mengatakan, dengan kehadiran anggota Polri yang melaksanakan kegiatan patroli untuk memberikan rasa aman dan nyaman, serta kehadiran polisi ditengah-tengah masyarakat bukan lagi menjadi hal yang baru dan kegiatan ini akan efektif untuk menekan angka kejahatan dilingkungan wilayah hukum Polsek Ngronggot.
Nganjuk Guyub rukun
HumasNgronggot.
Posting Komentar